Tips Cara Mengamankan dan Melindungi Akun Facebook

Sunday, July 1, 2012

Tips Cara Mengamankan dan Melindungi Akun Facebook  | Cara Mengamankan Akun Facebook  | Cara Melindungi Akun Facebook - Facebook adalah jejaring sosial terbesar di dunia saat ini. Sangat banyaknya pengguna Facebook meembuat dia menjadi incaran para pelaku kejahatan online.
Tips Cara Mengamankan Akun Facebook

Tips Cara Mengamankan Akun Facebook

Oleh karena itu, sebagai pelaku dunia online dan pengguna Facebook, kita harus betul-betul tahu dan paham Cara Mengamankan dan Melindungi Akun Facebook dengan berbagai Tips Keamanan di bawah ini.

Lalu bagaimanakah Cara Mengamankan dan Melindungi Akun Facebook yang harus kita tahu itu? Yang paling perlu diwaspadai dalam Mengamankan dan Melindungi Akun Facebook kita adalah untuk tidak melakukan klik sembarang link yang ada di facebook atau email Anda. link yang ada pada facebook tidak 100% aman. Jika ternyata kebetulan para penjahat online ingin mencuri data Login Facebook Anda atau ingin menguras informasi atau data dari komputer Anda, maka si penjahat ini bisa memanfaatkan link ini untuk memasukkan virus atau spyware ke komputer Anda.

Cara Mengamankan dan Melindungi Akun Facebook

Untuk mengamankan dan melindungi akun facebook Anda, Core Security, yaitu perusahaan keamanan informasi, menunjukkan beberapa Tips Keamanan Facebook atau Cara Mengamankan dan Melindungi Akun Facebook dari berbagai bentuk kejahatan, sebagai berikut:
  • Tips Cara Mengamankan dan Melindungi Akun Facebook  yang pertaman adalah Jika Anda diminta untuk memasukkan kata sandi akun Anda, pastikan alamat URL tersebut adalah www.facebook.com. Biasanya para penjahat online memasang halaman login palsu dengan alamat yang mirip dengan tulisan acebook.com ( misal fasebook.com  ) untuk menipu Anda karena ini memang sangat mudah dilakukan. 
  • Tips Cara Mengamankan dan Melindungi Akun Facebook  yang kedua adalah Pastikan Anda telah menggunakan koneksi SSL/HTTPS setiap kali Anda memasukkan kata sandi. Ini artinya alamat yang tertulis pada browser Anda adalah https://www.facebook.com - ini adalah halaman facebook yang sangat aman dari serangan pencurian data. Ingat..!! https dan bukannya http saja.
  • Tips Cara Mengamankan dan Melindungi Akun Facebook  yang ketiga adalah Bahkan setelah Anda login ke Facebook, hacker masih dapat mencuri data cookies dan akan berpura-pura menjadi diri Anda di Facebook.
  • Tips Cara Mengamankan dan Melindungi Akun Facebook  yang keempat adalah selalu usahakan untuk tidak meng-klik link apa pun di e-mail yang dikirimkan oleh Facebook. Sebaiknya Anda selalu membiasakan diri untuk secara manual dan lihat langsung berita tersebut dari bagian notifikasi. Memalsukan e-mail berisi keterangan seperti friend request dan tag foto sangat mudah dilakukan. Para penjahat online sering mengganti link tersebut dengan halaman palsu untuk mencuri data login Anda.
  • Tips Cara Mengamankan dan Melindungi Akun Facebook  yang kelima adalah Kata sandi Facebook Anda harus unik dan cukup panjang misalkan sekitar 20 atau 25 karakter. Jangan gunakan kata sandi yang sama untuk situs yang lain. Jika kata sandi Anda sama, kemungkinan besar Anda akan kehilangan data dari semua situs yang menggunakan kata sandi tersebut.
Nah itulah yang harus kita perhatikan betul-betuljika ingin  Mengamankan dan Melindungi Akun Facebook  yang  kita sayangi. Kan menyedihkan sekali jika jaringan online kita harus direbut orang padahal sudah kita bangun dengan susah payah sekitar 3 tahun misalkan. Sangat tragis namanya...

Maukah Anda tampil lebih cantik atau tampan dengan seketika dengan memanfaatkan kesaktian energi aura Anda sendiri. Berikut ini adalah Cara Membuka Aura Kecantikan dan Ketampanan yang bisa Anda simak dan praktekkan segera.

Demikianlah panduan dan informasi Tips Cara Mengamankan dan Melindungi Akun Facebook  yang bisa kita semua terapkan mulai sekarang.
 
© Copyright 2010-2011 HRdetik All Rights Reserved.
Template Design by Herdiansyah Hamzah | Published by Borneo Templates | Powered by Blogger.com.