Panduan Memilih Kacamata untuk Kesehatan |
"Untungnya itu dapat diobati, tapi juga terlibat dalam degenerasi makula, penyakit yang buruk di mana Anda kehilangan banyak visi Anda," kata Werner.
Degenerasi makula merupakan kondisi medis yang biasanya mempengaruhi orang dewasa yang mengakibatkan hilangnya penglihatan di bagian visual (makula) karena kerusakan retina.
Memilih Kacamata untuk Kesehatan
Pemerintah Amerika Serikat merekomendasikan semua kacamata baik resep atau yang dijual di toko-toko kacamata, harus memiliki anti radiasi UV. Sementara itu perancang kacamata dapat memperdaya pembeli karena lebih memilih kacamata yang murah.Werner menguji beberapa kacamata yang dibeli di jalanan NYC, dengan warna yang lebih ringan. Ia menempatkan kacamata tersebut di meteran UV. Hasilnya, kacamata itu menyerap 38 persen dari sinar UV yang berbahaya. Meskipun stiker yang tertera di kacamata itu menunjukkan "UV 400 protection."
Werner juga menguji beberapa kacamata lainnya yang ia beli di jalanan dengan warna lebih gelap. Meteran UV mengatakan kacamata tersebut menyerap sinar UV berbahaya hingga 99 persen.
"Jangan sampai warna (kacamata) menipu anda," katanya.
Satu-satunya cara untuk mengetahui apakah kacamata Anda melindungi Anda dari paparan UV adalah dengan pemeriksaan oleh dokter mata. Jadi, hati-hatilah mebeli kacamata!
Demikianlah Panduan Memilih Kacamata untuk Kesehatan dari HRdetik yang semoga bermanfaat buat kita semua.