Cara Menghilangkan Bau Mulut dan Nafat Tak Sedap Dengan Yoghurt |
Yoghurt pada lazimnya mengandung probiotik. Ia diyakini dapat menetralkan bau napas tidak sedap. Menurut Robert Meltzer, MD, dokter spesialis pencernaan yang berbasis di Lenox Hill Hospital, New York City, "Yoghurt memang tidak berefek apa pun pada bakteri di lidah. Tapi, yoghurt ternyata memiliki efek menetralkan asam yang ada di antara mulut dan perut, termasuk di tenggorokan belakang dan kerongkongan."
Sementara, menurut dokter gigi asal Ohio, Matthew Messina, DDS, "Yoghurt memang mampu menghilangkan bau mulut yang dihasilkan dari kondisi gastrologi, seperti asam refluks. Tapi, yoghurt tidak akan berefek nyata pada napas tidak sedap yang disebabkan oleh kerusakan hati atau penyakit paru-paru."
Meski demikian, tidak ada salahnya mulai sekarang, mencoba mengonsumsi yoghurt secara berkala. Tubuh bisa jadi lebih sehat, dan napas juga lebih segar.
Demikianlah informasi kesehatan yang sangat penting yang berjudul Cara Menghilangkan Bau Mulut dan Nafat Tak Sedap Dengan Yoghurt dari HR Detik yang pastinya cukup berguna buat kita semua.
Kata kunci informasi: Cara Menghilangkan Bau Mulut dan Nafat Tak Sedap Dengan Yoghurt | obat bau mulut tradisional | penyakit bau mulut | penyebab bau mulut | cara menghilangkan bau mulut | masalah bau mulut | bau mulut tidak sedap | nafas bau busuk | nafas bau pada anak | obat nafas bau | cara mengatasi nafas bau | penyebab nafas bau | cara mengatasi bau mulut - Cobalah untuk menerapkan panduan diatas.
Karena memang yoghurt ternyata memiliki efek menetralkan asam yang ada di antara mulut dan perut, termasuk di tenggorokan belakang dan kerongkongan, maka kemungkinan besar bau mulut dan nafas yang kurang sedap bisa teratasi dengan baik dan cepat.